Postingan

Menampilkan postingan dari 2011

bertambahnya nikmat dengan bersyukur...

Ketika kita meminta, Dia mengabulkan. Ketika kita bersyukur, Dia menambahkan. Ketika kita meminta dan bersyukur, DIA MENGARUNIAKAN KEAJAIBAN
Orang miskin, menghabiskan uang yang didapat, kalau ada sisa baru ditabung. Orang KAYA, Menabung dulu, sisanya baru dihabiskan. Ayo ikut Pola orang KAYA! ~Tung Desem Waringin ~

.......

Tipe Belajar Anak

Gambar
Cara belajar dapat menentukan prestasi belajar anak. Jika diberikan strategi yang sesuai dengan cara belajarnya, anak dapat berkembang dengan lebih baik. Pada prakteknya institusi pendidikan mulai banyak memberikan ulangan kepada murid SD kelas 3 keatas. Adapun tujuannya adalah untuk mengetahui seberapa jauh anak telah berkembang, secara kognitif, fisik, dan mental. Bahayanya, jika orang tua tidak membimbing anaknya dalam proses belajar maka perkembangan anak pun dapat tersendat. Salah satu cara untuk membimbing anak dalam belajar adalah mengenali cara mereka belajar. Cara belajar otomatis tergantung dari orang yang belajar. Artinya, setiap orang mempunyai cara belajar yang berbeda-beda. Pada dasarnya, cara belajar terdiri dari tiga tipe, yaitu: 1. Visual : anak yang mempunyai cara belajar visual harus melihat bahasa tubuh dan ekspresi muka gurunya untuk mengerti materi pelajaran. Mereka cenderung untuk duduk di depan agar dapat melihat dengan jelas. Mereka berpikir menggu

The Kite Runner

Gambar
The Kite Runner  adalah novel perdana karya  Khaled Hosseini , penulis kewarganegaraan Amerika yang lahir di Afghanistan. Novel perdananya ini langsung menghentak dunia literasi Amerika, dan menjadi novel terlaris sepanjang tahun 2005 versi New York Times. The Kite Runner bertutur tentang persahabatan dua anak afghanistan; Amir Khan dan Hassan. Meski sama-sama anak afghan, keduanya beda nasib 180 derajat. Amir adalah anak saudagar kaya raya dan beretnis pashtun – etnis dominan di afghanistan. Sedangkan Hassan adalah anak pembantu keluarga Amir, dan beretnis Hazara, etnis yang dipandang rendah lagi hina di Afghanistan. Meski begitu keduanya punya persamaan; sama- sama tidak memiliki ibu sejak kecil. Ibu Amir meninggal saat melahirkan, ibu Hassan kabur dari rumah saat Hassan masih bayi. Amir dan Hassan bersahabat baik. Batas majikan-pembantu antara keduanya setipis kertas. Amir dan Hassan selalu bermain bersama. Layang-layang adalah permainan favorit mereka berdua. Pada suatu musi